Untuk pembahasan mengenai Buddha Amitabha, sudah dituliskan sebelumnya di dalam artikel pembahasan 100 Buddha & Bodhisattva oleh Cetya Tathagata. Silahkan pembaca untuk langsung ke link sebagai berikut untuk mengetahui riwayat dari Buddha ke 3 dalam Panca Dhyani Buddha:
Buddha Amitabha berkedudukan di Barat. Dengan Dhyana-Mudra, yaitu telapak tangan kanan di atas telapak tangan kiri di pangkuan, sedang bermeditasi. Amitabha berarti cahaya tanpa batas. Memiliki warna merah, dengan unsur Panca Bhuttha api, unsur Panca Skandha Sanna atau pencerapan, dan unsur Panca Indera bentuk.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar